Sumbangan Majalah Basis dalam Pengembangan Kritik Sastra *)

Type
Journal
Authors
ISSN
0005-6138 
Category
Majalah Basis  [ Browse Items ]
Publication Year
1990 
Publisher
Yayasan Basis, Indonesia 
Pages
10 halaman; 369-378 
Description
1. Pendahuluan

Topik yang disodorkan oleh Panitia Simposium Nasional Kritik Sastra Indonesia Modern 1990 kepada penulis adalah "Peranan Majalah Basis dalam Pengembangan Kritik Sastra". Sebagai redaktur Basis, agak kikuk juga membahas topik tersebut. Rasa-rasanya, majalah Basis adalah majalah kebudayaan dalam arti umum. Memang, kritik sastra adalah salah satu bagian dari ilmu sastra yang nota bene adalah produk kebudayaan yang di antaranya merupakan porsi kecil dari porsi kebudayaan secara umum yang ditampilkan setiap bulannya dalam Basis. Di samping itu, akan lebih objektif jika yang membahas topik tersebut orang lain di luar pengasuh majalah Basis. Bagaimana akan objektif jika peranan itu disampaikan oleh juru rapa jauh peranan Basis dalam pengembangan kritik sastra, tetapi ingin menyederhanakannya menjadi seberapa jauh sumbangan majalah Basis dalam pengembangan kritik sastra. Lagi pula dengan kata peranan, mengandaikan bagian dari tugas utama yang harus dilaksanakan; padahal 'kritik sastra' hanya merupakan salah satu bagian dari tugas (bukan tugas utamanya) yang diemban dan diusahakan untuk dipaparkan dalam Basis.  
Number of Copies

REVIEWS (0) -

No reviews posted yet.

WRITE A REVIEW

Please login to write a review.