Konfrontasi Foucault dan Marx

Type
Journal
Authors
ISSN
0005-6138
Category
Majalah Basis
[ Browse Items ]
Publication Year
2002
Pages
10 halaman; 58-68
Tags
Description
Upaya mengkonfrontasikan gagasan-gagasan Marx dan Foucault bisa menjelaskan dari mana produktivitas pemikiran Foucault. Sudah sejak saat penulisan I'Histoire de la folie, menurut P. Macherey, Foucault mulai meninggalkan keterpikatannya pada marxisme dalam bentuk kritik konkret terhadap alienasi. Sejak saat itu, Foucault curiga terhadap semua yang berbau materialisme dialektik. Pernjuangannya berjalan terus, bahkan setelah VS. Ini tampak dalam ringkasan kuliah, artikel, dan ceramah yang diberikan pada tahun delapan puluhan.
Number of Copies
1
Library | Accession‎ No | Call No | Copy No | Edition | Location | Availability |
---|---|---|---|---|---|---|
Main | 1159 | 1 | Yes |