Air Mata Ibu Tercinta

Type
Journal
Authors
ISSN
0005-6138 
Category
Majalah Basis  [ Browse Items ]
Publication Year
2007 
Publisher
Yayasan Basis, Indonesia 
Pages
1 halaman; 3 
Description
Agustinus dan Derrida. Yang satu hidup di sekitar abad keempat. Lainya di abad dua puluh. Tapi berdua mereka sama. Sama-sama berasal dari wilayah yang sekarang bernama Aljazair. Sama-sama filsuf yang amat tajam pemikirannya. Sama "murtadnya" terhadap agama. Sama-sama mempunyai ibu tercinta yang bersedih dan memprihatininya. Dan seperti dikatakan oleh John D. Caputo, berdua mereka adalah filsuf istarum lacrymarum (putra air mata). Air mata siapa, jika bukan air mata ibu mereka?  
Number of Copies

REVIEWS (0) -

No reviews posted yet.

WRITE A REVIEW

Please login to write a review.