Buruh di Lautan Tentara Cadangan Pekerja

Type
Journal
Authors
ISSN
0005-6138
Category
Majalah Basis
[ Browse Items ]
Publication Year
2014
Publisher
Yayasan Basis, Indonesia
Pages
5 halaman; 35-39
Tags
Description
Buruh masih gencar melancarkan aksi jalanan pada tahun 2013. aksi tutup jalan tol, mogok nasional, dan demonstrasi jalanan masih diandalkan sebagai senjata pamungkas. Mayoritas buruh yang tergabung dalam MPBI (Majelis Pekerja Buruh Indonesia) bahkan mendapat kado tahun baru spesial: sioperasikannya BPJS (Badan Penyelenggara Jaminan Sosial) per Januari 2014.
Number of Copies
1
Library | Accession‎ No | Call No | Copy No | Edition | Location | Availability |
---|---|---|---|---|---|---|
Main | 494 | 1 | Yes |